MODUL AJAR
BAHASA JAWA
Nama Sekolah : SMP ……………………
Mata Pelajaran : Bahasa Jawa
Fase/Kelas/Semester : D/9/2
Materi : Pidato
Pokok Bahasan : Menelaah, Membuat, dan Menyajikan Teks Pidato
Alokasi Waktu : 6 JP @40 menit
Pertemuan Ke- : 7-9
A. Kompetensi awal (Materi Prasyarat)
Kompetensi awal yang dimiliki peserta didik untuk mencapai tujuan pada pembelajaran ini adalah :
- Peserta didik mampu memahami isi teks pidato
- Peserta didik mampu memahami unggah-ungguh bahasa ragam krama
B. Profil Pelajar Pancasila yang dikembangkan
- Bernalar Kritis : Menganalisis isi pidato dan membuat pidato dengan ragam krama secara berkelompok.
- Kreatif : Menyajikan isi pidato sesuai dengan kreativitasnya
- Mandiri : Mampu menyelesaikan soal dengan cara sendiri
- Berkebinekaan global : memunculkan sikap toleransi terhadap teman yang berbeda budaya, tradisi, dan keyakinan.
- Sarana dan Prasarana (Media Pembelajaran)
- Gambar
- Video
- HP
- LKPD
- Buku guru
- Buku peserta didik
- Spidol
- Target Peserta Didik
Pada kelas yang bersifat heterogen, terdapat peserta didik dengan berbagai macam kompetensi yang tidak mungkin sama antara peserta didik satu dengan yang lainnya. Ada yang mengalami kesulitan, ada yang mampu menguasai topik pembelajaran, dan ada yang memiliki kecepatan belajar. Untuk menindak lanjuti berbagai macam kompetensi peserta didik maka kelas menerapkan pembelajaran berdeferensiasi
- Penanganan untuk peserta didik yang mengalami kesulitan belajar, guru dapat menerapkan pembelajaran dengan teknik bimbingan individu atau menggunakan tutor sebaya untuk membimbing peserta didik sehingga dapat mencapai capaian pembelajaran.
- Penanganan peserta didik yang mampu menguasai pembelajaran dapat memberdayakan untuk menjadi tutor sebaya untuk peserta didik yang mengalami kesulitan belajar.
- Penanganan untuk peserta didik yang memiliki kecepatan belajar, guru dapat memberdayakan mereka menjadi tutor sebaya atau memberikan pengayaan yang bersumber dari sumber belajar yang beragam
Model Pembelajaran
Cooperative learning tipe jigsaw
E. Tujuan Pembelajaran
- Peserta didik mampu mengartikan kata-kata sulit yang terdapat pada teks pidato dengan berdiskusi
- Peseta didik mampu menuliskan pokok- pokok isi bacaan teks pidato
- Peserta didik mampu menyajikan teks pidato dengan ragama bahasa krama
- Rencana Asesmen
- Formatif :
- Awal Pembelajaran : Soal materi prasyarat
- Formatif :
- Minggu wingi awake dhewe wis nyinaoni babagan teks pidato, miturutmu apa isi pidato kasebut?Proses pembelajaran : Observasi selama kegiatan pembelajaran
Lembar Observasi (LO) berilah tanda check list pada pernyataan sikap peserta didik di bawah ini!
Sikap | Capain | |
Belum tercapai | Sudah tercapai | |
Kerja sama | ||
Teliti | ||
Tanggung jawab | ||
Komunikasi | ||
Berani berpendapat | ||
Menghargai teman |
- Sumatif :
Bentuk soal studi kasus dan soal terapan (soal terlampir)
Selanjutnya ………………………….